25 April 2008

The Question Behind The Question

Topik ini dipresentasikan oleh Tanadi Santoso

Untuk belajar berpikir positif dan mendapat kesuksesan lebih, silahkan cermati topik ini.
Intinya sangatlah mudah...
1) Mulailah bertanya dengan : Apa dan Bagaimana
Bukan dengan : Mengapa dan Siapa
2) Mulailah semua hal dengan kata : Saya
Bukan dengan : Anda, Dia atau Mereka
3) Gunakan selalu kata kerja positif

Tertarik?! Silahkan download disini

Tidak ada komentar: